Buat Toko affiliate Amazon dengan blog Wordpress

Melanjutkan pembahasan kita mengenai cara install domain pada wordpress dengan hosting gratis , kali ini saya akan bahas caranya buat toko online amazon pada wordpress,adapun langkahnya sbb :

1.masuk ke admin domain yang sudah kita install yaitu ketik http://namadomain.cu.cc/wp-admin
   lalu ketikan nama username dan password yang telah kita buat saat menginstall wordpress yang kita buat pada hosting.
2. Kemudian klik bagian setting kemudian general untuk mengisi nama blog dan deskripsi blog kita, anda juga bisa menambahkan/menyisipkan url kita menjadi http://www.namadomainanda.xx lalu klik save change
 3. Anda bisa mengupdate wordpress anda dengan meng klik please update now pada bagian atas, juga update plugin dengan mengklik plugin di tombol plugin wordpress tersebut.

4. tambahkan plugin-plugin yang diperlukan untuk memperkuat SEO blog wordpress tersebut.misalkan yang biasa saya tambahkan plugin Wordpress Seo, SEO SearchTerms Tagging  2,Yet Another Related Posts Plugin,Clean SEO Slugs, dan lainnya tapi jangan terlalu banyak plugin yang kita install.

5.dan terakhir yang sangat perlu untuk membuat toko amazon ialah plugin WP Robot plugin tersebut bisa anda cari di Google ataupun anda membelinya.dengan plugin wp robot anda bisa memposting secara otomatis tanpa menyita banyak waktu.setelah terinstall plugin wp robot tersebut klik bagian options untuk mengisi email agar plugin tersebut aktif dan lakukan setting seperti tertera pada gambar berikut dan jangan lupa untuk mengsavenya.
6. mulai kita buat campaigns baru dengan klik create campaigns masukan kata kunci yang mau kita tuju (ikuti petunjuk pada gambar) dan terakhir klik create campaigns bagian bawah.
7. klik bagian campaign untuk memposting artikel secara otomatis, ikuti petunjuk gambar yang saya buat berikut :
jangan lupa untuk mengklik post now.
8.anda bisa mengganti theme blog wordpress anda dengan theme yang sesuai dengan keinginan anda.
contoh website amazon yang sudah saya buat diantaranya :

Related Posts:

0 Response to "Buat Toko affiliate Amazon dengan blog Wordpress"

Post a Comment